Kamis, 28 Juni 2012

tulisan #


12 Hal Yang Tidak Kamu Ketahui Mengenai Nyamuk
1.       Nyamuk tidak menggit , melaikan menghisap
2. Nyamuk lebih suka tempat yang gelap seperti pohon dan semak semak . Makanya nyamuk lebih suka mengincar korban manusia yang mengenakan pakaian yang berwarna gelap .
3.     Dibutuhkan sekitar 1.200.000 nyamuk dan masing – masing menghisap satu kali untuk bias secara total mengeringkan darah dari tubuh manusia.
4.     Sayap nyamuk mengepakkan sebanyak 300 – 600 kali/detik
5.    Nyamuk bisa kawin diudara dalam waktu 15 detik terhitung sejak pendekatan dengan nyamuk yang lainnya .
6.  Nyamuk jantan pemakan sayur – sayuran . Mereka hanya mengkonsumsi sari tumbuhan .
7. Nyamuk betinalah yang menghisap darah manusia karena membutuhkan protein untuk menghasilkan telur .
8.    Jutaan tahun yang lalu , nyamuk berukuran tiga kali lipat dibandingkan nyamuk zaman sekarang .
9.  Nyamuk mendeteksi manusia melalui helaan nafas , terutama disaat manusia tidur atau baru berolah raga .
10.  Jutaan orang saat ini akan tewas akibat penyakit yang ditularkan oleh nyamuk . Malaria saja merenggut 1.000.000 nyawa per tahun di kawasan Afrika .
11.  Penyakit AIDS tidak ditularkan melalui nyamuk . Manusia yang terinfeksi HIV hanya mengandung sedikit virus HIV di dalam darahnya . Kalaupun nyamuk menghisap darah manusia yang terkena HIV , virus itu akan mati dalam system pencernaan nyamuk .
12. Goresan di kulit akibat gigitan nyamuk adalah reaksi alergi terhadap liur nyamuk yang disuntikkan ke tubuh kita guna mencegah pembekuan darah .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar